Lebih lanjut, Karolus Mance menilai Marsel tampaknya tidak memahami batasan antara kampanye negatif yang sah dan kampanye hitam yang dilarang. Bagi Karolus, kritik yang disampaikan Maksimus seharusnya dianggap sebagai bagian dari praktik kampanye yang diperbolehkan.Didasarkan pada fakta dan data yang dapat diverifikasi.